Tak banyak orang yang tahu bahwa terdapat hubungan antara penggunaan bahasa dan kecerdasan seseorang. Apa hubungannya? Bagaimana dua hal tersebut berhubungan? Penggunaan bahasa dan kecerdasan seseorang sesungguhnya memiliki kaitan yang sangat erat. Hal ini dibuktikan dengan fakta-fakta umum yang sering muncul di hadapan kita. Fakta-fakta tersebut antara lain adalah: Anak yang pandai dalam banyak mata […]
TYPO
Mengenal Frasa Nomina, Verbal, dan Endosentris
Kumpulan huruf yang membentuk sekelompok fonem dan memiliki makna adalah yang biasa kita kenali sebagai kata. Dan ketika kata tersebut mengalami modifikasi, maknanya bisa berubah lagi. Gabungan kata misalnya—atau yang juga bisa kita sebut frasa—adalah bentuk modifikasi berupa penggabungan atas dua kata atau lebih yang terintegrasi dan membentuk satuan bahasa yang memiliki makna baru. Badan […]
Peran Editor dan Bahasa Indonesia
Bagi sebagian orang, menulis bukanlah hal yang mudah. Mungkin di antara pembaca pernah mengalaminya sendiri berapa kali Anda harus mencoret atau mengganti, bahkan menulis ulang. Tanpa disadari, sebetulnya pada saat itu Anda sedang memulai mengedit naskah Anda sendiri karena merasa tulisannya belum sempurna dan masih harus diperbaiki di sana sini. Sebenarnya setiap penulis adalah juga […]
Perbaikan Aspek Kebahasaan Dalam Bahasa Indonesia
Kesalahan yang paling banyak ditemukan dalam karya tulis berupa skripsi, jurnal, dan lain-lain salah satunya adalah kesalahan penulisan ejaan. Kesalahan tersebut bisa jadi karena ketidaktahuan atau kekurangannya wawasan berbahasa Indonesia. Berikut ini akan dipaparkan beberapa kesalahan yang umum dilakukan penulis, jadi, tidak dituliskan semua fungsi tanda baca. Pengetikan dan pemakaian tanda baca 1. Tanda […]
Kamus KBBI dan Perkembangan Teknologi
Siapa yang tidak kenal dengan Kamus Besar Bahasa Indonesia atau biasa disingkat KBBI? Kamus yang selalu menjadi pedoman utama untuk mengetahui kata-kata yang terdapat di dalam bahasa Indonesia ini sudah lama dibuat dan diterbitkan di Indonesia. Namun, tahukah Anda mengenai Sejarah KBBI ini? Sejarah Kamus Besar Bahasa Indonesia Perkembangan Kamus Besar bahasa Indonesia dimulai pada […]
Istilah Bahasa Asing Maupun Serapan Dalam Penulisan
istilah serapan adalah istilah yang berasal dari bahasa lain (bahasa daerah atau bahasa luar negeri) yang kemudian ejaan, ucapan, dan tulisannya disesuaikan dengan penuturan masyarakat Indonesia untuk memperkaya kosa kata. Masyarakat Indonesia telah sering menggunakan istilah asing maupun serapan dalam kehidupan sehari-hari. Mereka berpendapat bahwa menggunakan istilah serapa maupun asing adalah suatu hal yang dapat […]
Gangguan Kognitif Berbahasa disekitar Kita
Dalam hidup ini seorang manusia perlu bersosialisasi agar dapat berkarya dengan optimal. Semakin luas jarring sosial seseorang, semakin lebar pula kesempatan terbuka untuknya. Pernahkah kalian berpikir apa unsur terpenting dalam bersosialisasi. Tentu hal tersebut adalah komunikasi. Komunikasi dapat dilakukan dengan banyak cara. Entah itu menggunakan isyarat, gambar, (yang biasa digunakan di zaman prasejarah), maupun bahasa […]
Salah Kaprah penggunaan istilah dalam Bahasa Indonesia
Bahasa memegang peranan penting dalam proses komunikasi. Peran tersebut akan mampu memainkan fungsinya jika dalam tuturan akan tercipta komunikasi yang baik. Kegiatan bertutur selalu melibatkan dua hal utama, yaitu penutur (komunikator) dan petutur (komunikator). Kegiatan tersebut pada dasarnya akan selalu ada ditengah-tengah masyarakat. Hal ini dikarenakan kegiatan bertutur merupakan sarana berinteraksi masyarakat satu dengan lainnya. […]
Pengertian Kalimat Majemuk Bertingkat dan Setara
Melalui pembicaraan lisan maupun wacana teks, kita mengenal beragam jenis kalimat. Dari berbagai macam kalimat dalam bahasa Indonesia yang kita kenal tersebut, kalimat majemuk menempati posisi yang paling banyak dicari. Hal ini disebabkan oleh sifat kalimat ini yang sedikit kompleks dan memerlukan perhatian berlebih untuk mengenali bentuknya. Kalimat majemuk setara dan kalimat majemuk bertingkat contohnya, […]
Kesalahan Penggunaan Tanda Baca yang Perlu Kamu Tahu
Kita tidak bisa menyangkal pentingnya peran tanda baca dalam sebuah narasi. Ibarat percakapan atau suara lisan, tanda baca adalah yang menggantikan absennya intonasi naik-turun, jeda dan berhenti dalam sebuah teks. Menuliskan tanda baca secara serampangan berarti mengubah nada, atau bahkan makna narasi tersebut. Misalnya, bayangkan saja sebuah narasi tanpa tanda titik atau koma. Tentu kita […]
Pentingnya Membuat Kerangka Cerpen
Tidak ada yang bisa mengalahkan pengalaman setelah membaca sebuah cerpen yang bagus. Jalinan cerita yang apik, karakter yang kuat, serta gaya bahasa yang memukau adalah beberapa dari sekian daya tarik yang membuat jenis karya fiksi tersebut masih tetap digemari hingga saat ini. Kepopulerannya tidak kalah dengan novel atau novella yang memiliki halaman lebih panjang. Tetapi […]
Macam -Macam Kata Ulang Berdasarkan Bentuknya
Membicarakan ragam kata dalam bahasa kita memang tidak ada habisnya. Ada banyak sekali jenis yang bisa diulas dan diperbincangkan. Salah satunya adalah kata ulang, yaitu kata yang mengalami reduplikasi atau pengulangan bentuk untuk menyesuaikan konteks maknanya. Sejauh yang kita tahu, kaidah umum untuk menulis kata ulang adalah menuliskannya dengan perangkai berupa tanda hubung (-). Tetapi […]