Tips Lulus Psikotes

psikotes

Psikotes adalah salah satu tahap yang lazim ada pada rekrutmen karyawan saat ini. Namun tahukah kalian? Psikotes sebenarnya secara tidak sadar sudah dilakukan sejak zaman dulu, tepatnya pada zaman kekaisaran. Saat itu, kaisar menyeleksi orang-orang yang akan dijadikan tentara perang dengan melihat cara orang-orang tersebut meminum air sungai. Namun zaman sudah berkembang pesat. Saat ini, […]

Continue reading


Mempersiapkan Interview Kerja

interview

Interview kerja sering menjadi satu momok besar dalam proses rekrutmen kerja. Mempersiapkan interview tidak cukup hanya sekadar browsing pertanyaan-pertanyaan umum yang sering ditanyakan di interview. Kandidat kerja juga harus mampu memberi impresi awal yang baik, mengerti bagaimana menyampaikan alasan tepat mengapa kalian cocok untuk posisi tersebut, kemudian hal yang tidak kalah penting adalah memiliki pengetahuan […]

Continue reading


Fungsi Kontrak Kerja

kontrak kerja

Pernahkah kalian mendengar tentang kontrak kerja? Sebagai tanda seorang karyawan memulai pekerjaan di sebuah perusahaan adalah adanya penandatanganan perjanjian kontrak kerja. Surat ini penting baik bagi pihak perusahaan maupun pekerja karena konten yang berada di dalamnya. Mungkin ada beberapa dari kalian yang belum mengetahui perjanjian kontrak kerja. Surat perjanjian kontrak kerja adalah sebuah perjanjian atau […]

Continue reading


Alasan Perusahaan Menggunakan Psikotes untuk Rekrutmen

psikotes

Sebelum membahas alasan perusahaan menggunakan psikotes untuk proses rekrutmen, ada baiknya kita mengintip sedikit mengenai sejarah psikotes. Psikotes bukanlah hal yang muncul kemarin sore, namun sudah dikembangkan dari masa ke masa oleh ahli-ahli psikologi. Nah, tahukah anda? Psikotes secara tidak sadar dan tidak resmi sudah dilakukan sejak zaman dahulu. Tepatnya pada zaman kekaisaran. Kaisar menyeleksi […]

Continue reading


Penyusunan Penilaian Kinerja Karyawan

penilaian kinerja

Tidak hanya institusi pendidikan yang membutuhkan penilaian rutin tiap semesternya, dalam dunia kerja pun memerlukan penilaian kinerja karyawan secara rutin. Tujuan dari penilaian ini adalah untuk mengukur kinerja guna mengetahui tingkat optimal pekerjaan dari masing-masing karyawan. Sama halnya dengan penilaian pada institusi pendidikan, penilaian kinerja karyawan ini bersifat rutin dijalankan secara periodik dan formal. Kinerja […]

Continue reading


Penentuan Penilaian Karyawan

Penilaian Karyawan

Sama halnya dengan penilaian guru atau dosen kepada murid atau mahasiswanya, penilaian atasan terhadap para karyawan merupakan hal yang penting dan dilakukan rutin demi mendapatkan hasil yang maksimal dalam tiap proyek pekerjaan yang dijalankan. Penilaian kinerja karyawan merupakan hal yang wajib dilakukan, mengingat karyawan adalah aset penting suatu perusahaan. Memiliki karyawan yang bekerja dengan baik […]

Continue reading